WisataNasional.id – Di balik perbukitan hijau di ujung timur Pulau Lombok, tersembunyi sebuah pantai yang begitu unik dan menawan, dia adalah Pantai Pink, atau yang dikenal juga sebagai Pantai Tangsi. Pantai ini berada di Desa Sekaroh, Kecamatan Jerowaru, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat (NTB). Wisata Bahari ini menawarkan pesona alam yang tak biasa dan […]